Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2020 Korem 161/Wira Sakti

Perjuangan dan pengorbanan para pahlawan, perlu dikenang sepanjang masa, sebagaimana tema Hari Pahlawan Tahun 2020,yaitu : " Pahlawanku Sepanjang Masa."

Apa yang dilakukan para pahlawan, hendaknya  menginspirasi dan memotivasi kita untuk meneruskan perjuangannya para pahlawan.

Meski dalam masa pandemi covid, diharapkan peringatan ini dapat berlangsung khidmat . [...] Baca selengkapnnya »

Bintal Ideologi Dan Kejuangan Korem 161/Wira Sakti

Kegiatan pembinaan mental ideologi dan kejuangan ini memiliki makna yang sangat penting, guna memelihara dan meningkatkan mental dan kejuangan kita semua dalam rangka mendukung tugas pokok Korem 161/Wira Sakti.

Hal tersebut disampaikan oleh Danrem 161/Wira Sakti Brigjen TNI Samuel Petrus Hehakaya dalam sambutannya yang dibacakan oleh Kasi Pers Kasrem 161/Wira Sakti Kol. Caj Drs. Tulu . [...] Baca selengkapnnya »

511 Putra Terbaik NTT Lolos Sidang Parade Cata PK Gel II TA 2020

Dari animo pendaftaran sebanyak  4.060 orang di wilayah Korem 161/Wira Sakti, 511 putra terbaik Nusa Tenggara Timur (NTT) dinyatakan lolos pada Sidang Parade Calon Tamtama PK TNI AD  Gelombang II TA 2020 Sub Panda Kupang Korem 161/Wira Sakti di Aula Sudirman Makorem 161/Wira Sakti Kupang.

Demikian dikatakan Kasipers Kasrem 161/Wira Sakti Kol. Caj Drs. Tulu Christian I Bengng. [...] Baca selengkapnnya »

Komsos TNI Dengan Aparat Pemerintah Secara Virtual

Korem 161/Wira Sakti mengikuti Komunikasi Sosial (Komsos ) TNI dengan Aparat Pemerintah secara Virtual, Rabu (4/11/2020) di Ruang Sonbai 2 Makorem 161/Wira Sakti.

Kegiatan secara virtual melalui video conference dengan metode webminar ini mengangkat tema "Peran aparat pemerintah dalam akselerasi penanganan Covid-19", diikuti oleh Danrem 161/Wira Sakti Brigjen TNI Samuel Petr. [...] Baca selengkapnnya »

Danrem 161/Wira Sakti Ikuti Pembukaan Pelatihan Kehumasan TNI AD Bagi Unsur Pimpinan Diklat Vokasi UI

Danrem 161/Wira Sakti Brigjen TNI Samuel Petrus Hehakaya mengikuti Pembukaan Pelatihan Kehumasan TNI AD bagi Unsur Pimpinan Diklat Vokasi UI secara Daring, Senin (2/11/2020) di Ruang Sonbai 2 Makorem 161/Wira Sakti.

Pelatihan Kehumasan bagi Unsur Pimpinan TNI AD ini dibuka secara resmi oleh Direktur Vokasi UI Prof Dr. Ir Sigit P Hadiwardoyo, DEA, dalam Acara Pembukaan Pelatihan Kehuma. [...] Baca selengkapnnya »

Korem 161/Wira Sakti Gelar Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1442 H/2020 M

Peringatan kali ini merupakan momentum bagi kita umat Islam, untuk mengambil hikmahnya, kemudian kita terapkan dalam hidup dan kehidupan kita sehari hari.

Demikian Danrem 161/Wira Sakti Brigjen TNI Samuel Petrus Hehakaya dalam sambutannya yang dibacakan oleh Kasi Ren Kasrem 161/Wira Sakti Kol. Arh Rudi Ragil Sang Putra pada Peringatan  Maulid Nabi Muhammad SAW Tahun 1442 H/ 2020 . [...] Baca selengkapnnya »

Diresmikan Danrem 161/Wirasakti, Kini Agustina Kiuk Menempati Rumah Baru

Kurang lebih 14 hari proses bedah rumah milik,  Agustina Solo Kiuk (65) seorang janda, warga jalan Tompelo No.12 RT, 003/ RW. 0001 Kelurahan Oeteta Kecamatan Oebobo Kota Kupang Propinsi Nusa Tenggara Timur,  selesai dikerjakan.   Selama 14 hari  personil  Denzibang I/IX NTT dan dan personil Kompi Zipur C Yonzipur 18/YKR dibawah komando, Letkol CZI Hanif Tupen.ST, melaku. [...] Baca selengkapnnya »

Pastikan Aman Covid-19, Makorem 161/Wira Gelar Rapid Test

Seperti kita ketahui bersama bahwa berbagai cara dan upaya telah diambil oleh Satgas Covid-19 dan seluruh komponen masyarakat, termasuk didalamnya Korem 161/Wira Sakti beserta komponen bangsa lainnya dalam upaya pendisiplinan masyarakat tentang protokol kesehatan dan pencegahan penyebaran Covid-19, baik itu di lingkungan masyarakat maupun di lingkungan Makorem 161/Wira Sakti sendiri.

. [...] Baca selengkapnnya »